UPAYA YANG BISA DILAKUKAN SETELAH TERJADI BANJIR

UPAYA YANG BISA DILAKUKAN SETELAH TERJADI BANJIR

UPAYA YANG BISA DILAKUKAN SETELAH TERJADI BANJIR

Sahabat Caraka,

Musibah yang dialami seperti saat ini, banjir di Ibukota sekitarnya, tentunya sudah terjadi berulang kali. Susah seharusnya kita semua perduli dengan pengalaman yang tidak menyenangkan ini, untuk bisa melakukan upaya-upaya yang terpadu, mencegah terjadinya banjir atau terkena musibah banjir, atau jika pun tidak bisa dihindari, kita memerlukan kiat-kiat dan informasi yang cukup bisa dijadikan acuan dalam menghadapi banjir, serta melakukan upaya terbaik setelah terjadinya musibah tersebut. 

Dalam kaitannya upaya terbaik yang bisa dilakukan, bisa dilihat dari paparan berikut :


Update Berita


UPAYA YANG BISA DILAKUKAN SETELAH TERJADI BANJIR

  1. Membersihkan tempat tinggal dan lingkungan yang terkena banjir
  2. Memeriksa ketersediaan air bersih
  3. Memperbaiki jamban dan saliran pembuangan air limbah
  4. Menjaga sistem pembuangan air dan limbah agar tetap bersih dan tidak kotor ataupun tersumbat
  5. Tidak menggunakan air bersih dengan boros
  6. Menjauhkan kabel listrik agar tidak terjadi kejadian yang tidak diinginkan
  7. Menghindari wilayah yang sudah rusak seperti bangunan yang sudah tidak layak pakai
  8. Memberikan bantuan kepada yang membutuhkan bantuan sepeti tempat tinggal, obat dan makaman serta pakaian

Dan setelahnya lakukan pemeriksaan secara menyeluruh dan terpadu, di area lokasi anda, dan lakukan perbaikan atau peningkatan yang dipandang perlu sebagai upaya menghindari terkena musibah yang serupa. 

Informasi lebih lanjut silahkan hubungi petugas kami atau kunjungi https://carakamulia.net/